Imunisasi Yang Diberikan Saat Bayi Sebelum 1 Tahun
BCG | ||||||
Diberikan semenjak lahir. Apabila umur > 3 bulan harus dilakukan uji tuberkulin terlebih dulu, BCG diberikan apabila uji tuberkulin negatif. | ||||||
Hepatitis B | ||||||
HB diberikan dalam waktu 12 jam setelah lahir, dilanjutkan pada umur 1 dan 3-6 bulan. Interval dosis minimal 4 minggu. | ||||||
Polio | ||||||
diberikan ketika bayi dipulangkan (untuk menghindari transmisi virus vaksin kepada bayi lain). |
Diberikan pada umur 8 minggu, DTwP atau DTaP
Campak
Campak-1 umur 9 bulan
Hib
Diberikan mulai umur 2 bulan dengan interval 2 bulan. Diberikan terpisah atau kombinasi
Pneumokokus ( PCV ) Pada anak yang belum mendapat PCV pada umur > 1 tahun PCV diberikan 2-4 kali |
Influenza
diberikan setelah usia 6 bulan 2 kali pertolongan selang 1 bulan
salam
dr anak
0 komentar:
Posting Komentar